Publik
Tanah Air mungkin belum familiar mendengar Vauxhall,kebanyakan pencinta
otomotif nusantara mengenal merk-merk produsen mobil Eropa seperti:Lamborghini,BMw,ferrari,Jaguar,Mercedes
dan seterusnya.
Sedikit
pengetahuan yang akan diinformasikan oleh penulis yang di kutip dari berbagai
sumber.Vauxshall adalah perusahaan manufaktur dan distribusi perusahaan
otomotif asal Inggris yang berkantor pusat di Luton,Bedfordshire ,
dan anak perusahaan dari Jerman Adam Opel AG , sendiri merupakan anak
perusahaan yang sepenuhnya dimiliki oleh General Amerika Motors (GM )
perusahaan yang menjual mobil penumpang , kendaraan mewah , dan kendaraan
komersial ringan di bawah marque Vauxhall , di masa lalu juga telah
menjual bus dan truk di bawah merek Bedford . Vauxhall telah menjadi
terbesar penjualan kedua merek mobil di Inggris selama lebih dari dua dekade.
Produsen
Mobil asal Inggris ini beberapa lalu memperkenalkan Varian yang di namai Vauxhall Cascada,sedan
Convertible atau atap terbuka,yang tersedia dalam varian Mesin diesel dan petrol.Vauxhall
Cascada Varian Diesel dibekali mesin 2.0 CDti(165PS)dengan transmisi
otomatis 6-speed dengan kosumsi BBm mencapai 45.6(6.2) per 100km dan 2.0
CDTi(165PS)start/stop dengan transmisi manual 6speed kosumsi BBm mencapai 54.3
(5.2) per 100km. Vauxhall Cascada Varian petrol di bekali mesin 1.4i 16v
VVT Turbo (140PS) Start/Stop, Manual 6-speed yang kosumsi BBmnya 44.8(6.3) per
100km dan .6 16v VVT SIDI Turbo (170PS) , Automatic 6-speed kosumsi BBmnya
mencapai 39.2(7.2) per 100km.Vauxhall Cascade tersedia dalam 3 warna Summit
White, Solid, Black fabric roof, Trim Cloth, Pixelstorm.
Selain Vauxhall
Cascada silahkan baca juga mobil eropa lainya seperti Peugeot 308 di artikel sebelumnya